Jam Berapa Sidang Isbat dimulai?
Soloupdate.com – Hari ini menjadi penentuan awal puasa ramadhan pemerintah dengan metode yang selalu digunakan yaitu Metodhe rukyatul hilal atau melihat pantauan hilal diseluruh Indonesia.
Hasil pantauan tersebut yang akan dijadikan sebagai awal puasa ramadhan atau kepastian berpuasa. Sidang ini akan dilakukan secara daring dan luring yang melibatkan seluruh tim hisab dan rukyat kementerian agama untuk menghitung berapa ketinggian dari hilal dan dihadiri seluruh perwakilan dari duta besar negara tetangga sekaligus perwakilan dari ormas besar islam
Selain melibatkan beberapa pihak juga nanti juga melibatkan dari Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN), Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG), dan undangan lainnya.
Pelaksanaan sidang isbat penentuan awal ramadan akan dilakukan dalam tiga tahap, pertama berisi tentang pemaparan posisi hilal atau perhitungan astronomi
Pelaksanaan kedua akan dilakukan sidang yang digelar secara tertutup seusai pemantauan dan perhitungan astronomi atau hasil rukyatul hilal yang dilakukan di sejumlah daerah di Indonesia
Pelaksanaan terakhir yaitu konfersi pers yang disiarkan langsung di media televisi atau link sidang penentuan seperti live streaming youtube yang dimulai pada jam 17.00 atau jam 5 sore untuk pelaksanaan tahap pertama. Sehingga jawaban yang tepat adalah jam 5 sore untuk menentukan hasil sidang isbat
Iam a master of education from one of the state universities in Yogyakarta, has a writers and travelling hobby in wordpress or blogger platform, I Have stayed at Raja Ampat and Yogyakarta City