data Pribadi

KPU Sleman Buka Lowongan Pendaftaran Petugas KPPS Sebanyak 24.199. Berapa Gajinya?

Soloupdate.com – Komisi Pemilihan Umum Sleman, telah membuka petugas kelompok penyelenggara pemungutan suara pada pemilu tahun ini yang akan ditempatkan di 17 Kapanewon dengan jumlah totoal sebanyak 24.199 petugas KPPS

Tanggal Berapa Jadwal Pendaftaran Petugas KPPS?

Jadwal Pendaftaran Petugas KPPS Sleman ini akan disellenggarakan mulai dari tanggal 11 Desember sampai dengan 20 Desember sebagai bentuk partisipasi masyarakat. Dan bagi masyarakat yang berkenan untuk mengikuti pendaftaran yang berlangsung pada tahap seleksi awal sampai tanggal 25 Januari

Semua berharap bawah warga Sleman dapat turut andil mensukseskan pemilu pada tahun depan dengan mendaftar menjadi petugas KPPS sebagai partisipasinya dan komitmennya akan memberlakukan 30 persen keterwakilan dari perempuan

Berapa Gaji Petugas KPPS?

Sesuai dengan Surat kementerian Keuangan Nomor S-647/MK.02/2022, bahwa petugas KPPS pemilu akan bekerja selama sebulan mulai dari tanggal 25 Januari sampai dengan 23 Februari dengan gaji sebagai berikut

Ketua KPPS dengan anggaran gaji sebanyak Rp 1,2 juta
Anggota KPPS dengan anggaran gaji sebanyak Rp 1,1 Juta
Satlinmas besaran gajinya sebanyak Rp 700 ribu

Apa Syarat Menjadi Petugas KPPS?

Bagi yang berminat menjadi petugas KPPS maka semua orang bisa melengkapi syarat menjadi petugas KPPS

Pertama, seorang warga negara Indonesia yang berusia paling rendah 17 tahun dan maksimal 55 tahun

Kedua, Memiliki integritas dan setia kepada Pancasila dan Undang-Undang Dasar 1945

Ketiga, tidak menjadi anggota partai politik sekurang-kurangnya dalam waktu lima tahun dengan dibuktikan dengan surat keterangan dari pengurus partai politik yang bersangkutan

Keempat, Memiliki domisili yang sesuai dengan wilayah kerja KPPS

Kelima, Sehat jasmani maupun rohani dan bebas dari penyalahgunaan narkotika

Keenam, Berijazah paling rendah Sekolah Menengah Atas sederajad

ketujuh, Tidak pernah dipidana berdasarkan putusan pengadilan dan dibuktikan melalui SKCK

Untuk batasan usia maka dengan adanya kasus meninggalnya petugas KPPS maka diberlakukannya batasan maksimal pada pelaksanaan pemilu tahun ini

topik nugroho

Iam a master of education from one of the state universities in Yogyakarta, has a writers and travelling hobby in wordpress or blogger platform, I Have stayed at Raja Ampat and Yogyakarta City

Leave a Comment